Pendahuluan
Tumbuhan Putat adalah tumbuhan liar yang hidup dihutan primer di Malaysia dan Indonesia, termasuk dalam suku Leeythidaeeae. Nama Tumbuhan ini : Putat, Nama ilmiah : Planchonia valida.
Karakteristik Tumbuhan
Putat merupakan tumbuhan yang biasa dijumpai tumbuh dikawasan tepi sungai atau berhampiran dengan kawasan yang berpaya/berawa. Ia merupakan sejenis pohon yang berukuran sederhana dan dapat mencapai ketinggian hingga 10 meter. Ia di jumpai tumbuh dikawasan asia tenggara dan kepulauan pasifik. Terdapat dua jenis putat yang selalunya dijadikan ulam oleh masyarakat melayu iaitu putat hijau dan putat merah. Sewaktu penulis masih kecil saat masih berdomisili di desa Jiwa Baru, kecamatan Lubai, kabupaten Muara Enim, provinsi Sumataera Selatan, sangat senang makan daun muda Putat.
Kegunaan Tumbuhan
Ekstrak biji putat terbukti secara saintifik mempunyai sifat anti kanser. Di kerala India biji putat digunakan untuk merawat pelbagai penyakit yang menyerupai kanser (ketumbuhan).
Penutup
Tulisan ini merupakan hasil kajian kepustakaan ruang digital melalui situs internet. Ucapan terima kasih penulis kepada para pengelola situs internet yang telah saya jadi sumber tulisan ini dan mohon maaf nama penulis sumber tulisan tidak saya tuliskan disini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar